Rp258.750 PPh PPN 12% Non-PKP
Harga Terbaik : Rp251.500 label

Potensi Probiotik Ternak Cair “Bakteri Zet Neo”

Rp258.750 PPh PPN 12% Non-PKP
Harga Terbaik : Rp251.500 label
Gratis Ongkir Ke : 514 Kabupaten / Kota, Lihat
Stok Produk : 3
CV. NETRAL ORGANIZER Aktif : - Kab. Wonogiri Non PKP mikro

Spesifikasi Produk

SKU
Garansi -
Dimensi 15cm x 15cm x 23cm
Berat 500g
Produk UMKM
Buatan Dalam Negri
KBKI -
Sertifikat TKDN
TKDN 0.00%
BMP 0.00%
TKDN + BMP 0%

Deskripsi

Kelinci menghasilkan urine dalam jumlah yang cukup banyak, namun belum banyak dikelola oleh para peternak kelinci dengan baik dan optimal. Demikian juga dengan air cucian beras merupakan limbah dari kegiatan rumah tangga yang sering kali dibuang dengan percuma. Mengingat begitu tingginya potensi urine kelinci dan air cucian beras sebagai pupuk tanaman dan agar nilai manfaat dari urine kelinci dan air cucian beras lebih meningkat, perlu dikelola dengan teknik yang tepat. Teknik fermentasi merupakan salah satu teknik yang pernah dilaporkan dapat meningkatkan kualitas dari suatu pupuk organik. Penggunaan mikroba fermentor (probiotik) EM-4 untuk meningkatkan kualitas pupuk organik padat maupun pupuk organik cair pernah dilakukan, namun potensi penggunaan Probiotik Ternak Cair ―Bakteri Zet Neo‘‘ untuk meningkatkan kualitas pupuk organik berbasis limbah urine kelinci dan air cucian beras, belum ada yang melaporkan. Probiotik Ternak Cair ―Bakteri Zet Neo‘‘ adalah suplemen ternak berisi mikroba hidup yang ditemukan oleh Candra Rianto seorang wirausaha dari Medan, Sumatera Utama di bidang peternakan ayam dan selanjutnya dikembangkan di Laboratorium Bioteknologi Unit Pengembangan Agribisnis Tanaman dan Kehutanan BBPPMPV Pertanian Cianjur.