ZPT ( Growtone 100 g )
Spesifikasi Produk
SKU | |
Garansi | Tidak Ada Garansi |
Dimensi | 0cm x 0cm x 0cm |
Berat | 100g |
Produk | Non-UMKM |
Buatan | Dalam Negri |
KBKI | - |
Sertifikat TKDN | |
TKDN | - |
BMP | - |
TKDN + BMP | 0% |
Deskripsi
Growtone merupakan zat berbentuk tepung yang mempunyai fungsi sebagai zat perangsang tumbuh (ZPT). Ciri-ciri growtone adalah berbentuk serbuk seperti tepung, warnanya abu-abu dan dapat larut dalam air. Kegunaan growtone: Mempercepat keluarnya akar pada cangkok dan stek. Merangsang perpanjangan dan perbanyakan akar sehingga tanaman sehat dan kokoh. Dengan akar yang tumbuh bagus, tanaman cepat tumbuh besar dan cepat panen. Memberikan perlindungan pada bekas potongan maupun luka, sehingga terhindar dari risiko busuk akibat jamur atau bakteri. Melindungi luka bekas potongan pada batang tanaman, sehingga stek atau tanaman dapat terhindar dari bakteri atau jamur yang dapat saja menyebabkan busuk. Digunakan untuk jenis tanaman yang menggunakan sistem cangkok atau stek, seperti tanaman karet, singkong/ubi jalar, ketela rambat, jarak pagar, stek krisan, dan jati.